Sekilas Klinik Ratnasari Sehat Group
Ratnasari Sehat Group berdiri pada tahun 2011, berawal hanya
dari 1 cabang dan hingga saat ini memiliki total 7 cabang yang
tersebar di Kabupaten Bandung. 5 dari 7 klinik Ratnasari Sehat
Group telah lulus survey akreditasi dengan
nilai PARIPURNA dari Kemenkes.